Contoh Renda Bordir Tempel Untuk Bagian Kerah Motif Bunga
Renda Bordir Tempel Untuk Bagian Kerah adalah salah satu bagian penting dalam membuat sebuah bagu renda bordir tempel karena bagian kerah merupakan bagian penting sehingga akan mempengaruhi nilai estetika pada penampilan baju tersebut.
Banyak motif yang bisa digunakan dalam membuat renda bordir tempel untuk bagian dada tersebut, namun yang paling umum tentu adalah dengan motif bunga yang dikombinasikan dengan dedaunan sebagai pelengkap pada bordir tempel tersebut. Berikut ini adalah salah satu contoh bordir tempel untuk bagian kerah
![]() |
Renda Bordir Tempel Untuk Bagian Kerah |
Kebaya dalah salah satu model baju yang paling umum memnggunakan renda bordir tempel, jika anda lihat model-model kebaya misalnya kebaya modern pastinya tidak lepas dari renda bagian kerah, contoh di atas juga biasanya dipakai untuk membuat kebaya.
Adapun busana muslimah yang sering menggunakan bordir tempel misalnya gamis renda tempel yang umumnya dipakai oleh wanita muslimah masa kini. Anda yang sudah terbiasa memakai gamis mungkin sudah tidak asing lagi dengan hal tersebut. Itulah contoh motif renda bordir tempel untuk bagian kerah untuk kebaya dan juga gamis.